Pisang merupakan salah satu komoditas unggulan Indonesia. Usaha tani pisang mampu memberikan keuntungan yang cukup besar dalam waktu yang relatif singkat (1 – 2 tahun). Dari segi produksi, pisang memberikan kontribusi antara 40 – 45% terhadap produksi buah nasional maupun keragaman penggunaan seperti buah konsumsi segar, olahan.

Pendayagunaan pisang tidak hanya
sebagai makanan untuk buah-buahan, tetapi
juga sebagai produk olahan yang perdagangkan
di pasar internasional,
seperti campuran makanan bayi. Setiap oraang yang ingin membuat usaha atau bisnis bertujuan untuk
mendapatkan keuntungan, seperti salah satu industri yang ada saat ini. Usaha buah pisang bertujuan menciptakan produk yang berkualitas tinggi agar nilai tambah yang di peroleh dari buah pisang ini semakin besar.

Marketing

Tugas Marketing

  • Sebagai bagian yang memperkenalkan suatu perusahaan kepada masyarakat, melalui produk yang dibuat oleh perusahaan tersebut.
  • Bertugas dalam menghasilkan pendapatan bagi perusahaan dengan cara menjual produk perusahaan tersebut.
  • Bertugas dalam menjalin hubungan baik dengan pelanggan dan masyarakat serta menjembatani antara perusahaan dengan lingkungan eksternal.
  • Bertugas untuk menyerap informasi dan menyampaikan kepada perusahaan tentang segala sesuatu yang bermanfaat untuk meningkatkan kualitas dan penjualan produk.

Produksi

Tugas dan Tanggung Jawab

  • Dasar kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) bagian produksi perusahaan yang telah melewati pelatian khusus yang tentunya sangat berbeda dengan pelatihan pekerja pabrik pada umumnya. Hal ini dilaksakan berdasarkan standar prosedur perusahaan
  • Melaksanakan proses produksi dengan prosedur berdasarkan target kualitas perusahaan, mengoperasikan mesin, mengolah dan mengontrol proses produksi
  • Melaksanakan, mengatur serta mengontrol dari bahan dasar “baku” menjadi bahan jadi proses produksi dengan target bedasarkan prosedur perusahaan
  • Mengutamakan disiplin kerja, keselamatan kerja, keamanan berstandarkan prosedur perusahaan dan kesehatan yang menjadikan hal yang diutamakan dalam cacatan perusahaan

Finance

Finance Staff/Staff Keuangan bertanggungjawab atas semua kesibukan keuangan, pekerjaan paling utama dari jabatan ini yakni lakukan penyusunan, transaksi, buat laopran keuangan perusahaan. Jabatan Finance Staff/Staff Keuangan mesti melapor pada jabatan Manager Keuangan.

Tanggung Jawab Utama
Kesibukan : Mengatur serta Pelaksana
Ruangan lingkup : Keuangan perusahaan

Tugas

1. Melakukan pengelolaan keuangan perusahaan
2. Melakukan penginputan semuanya transaksi keuangan kedalam program
3. Melakukan transaksi keuangan perusahaan
4. Melakukan pembayaran pada suplier
5. Berhubungan dengan pihak internal ataupun eksternal berkaitan dengan kesibukan keuangan perusahaan
6. Melaukan penagihan pada customer
7. Mengontrol kesibukan keuangan/transaksi keuangan perusahaan
8. Menyiapkan dokumen penagihan invoice/kuitansi tagihan bersama kelengkapannya
9. Melakukan rekonsiliasi dengan unit lain

Tugas Supervisor

Tugas dalam memimpin seorang supervisor memang berbeda dengan tugas moderator. Supervisor di tuntut memiliki wibawa sebagai seorang pemimpin yang siap berkorban serta menjalankan tugas yang diemban agar visi dan misi perusahaan dapat tercapai. Tugas dan wewenang ini hampir sama pada supervisor produksi, management, marketing dan sebagainya.

Tanggung Jawab Supervisor

  1. Planning, merencanakan kegiatan yang menjadi tugasnya
  2. Organizing, mengordinasikan kegiatan dan tugas agar berjalan lancar
  3. Staffing, memastikan setiap orang yang terlibat pada tugas dan pekerjaan tersebut.
  4. Directing, Mengarahkan bagaimana agar tugas dan pekerjaan tersebut dapat berjalan lancar.
  5. Controlling, melakukan kontrol terhadap kegiatan dalam grup serta pekerjaan yang dilakukan oleh grup tersebut.

PENTOL BAKAR

Pentol bakar adalah salah satu jajanan yang paling dinikmati oleh semua kalangan mulai dari anak-anak sampek orang dewasa. seperti halnya pentol bakar “PBB” yang berada dijalan Raden Pattah Sidoarjo/

Pentol Bakar “PBB” terkenal dengan rasa pedasnya yang BOOMM!! sensasi dari pedasnya bisa menarik banyak komnsumen. selain untuk menghilangkan rasa galau, pedas bisa menghilangkan rasa ngantuk.

UKM

Usaha kecil menengah atau yang biasa disebut (UKM). Di Indonesia, UKM adalah tulang punggung ekonomi Indonesia. Jumlah UKM hingga 2011 mencapai sekitar 52 juta. UKM di Indonesia sangat penting bagi ekonomi karena menyumbang 60% dari PDB dan menampung 97% tenaga kerja. Tetapi akses ke lembaga keuangan sangat terbatas baru 25% atau 13 juta pelaku UKM yang mendapat akses ke lembaga keuangan. Pemerintah Indonesia, membina UKM melalui Dinas Koperasi dan UKM, di masing-masing Provinsi atau Kabupaten/Kota.

Namun untuk mendirikan UKM tidak sekedar mendirikan tetapi ada kriteria tersendiri, diantaranya :

  1. Memiliki kekayaan bersih paling banyak Rp. 200.000.000,- (Dua Ratus Juta Rupiah) tidak termasuk tanah dan bangunan tempat usaha
  2. Memiliki hasil penjualan tahunan paling banyak Rp. 1.000.000.000,- (Satu Miliar Rupiah)
  3. Milik Warga Negara Indonesia
  4. Berdiri sendiri, bukan merupakan anak perusahaan atau cabang perusahaan yang tidak dimiliki, dikuasai, atau berafiliasi baik langsung maupun tidak langsung dengan Usaha Menengah atau Usaha Besar
  5. Berbentuk usaha orang perorangan , badan usaha yang tidak berbadan hukum, atau badan usaha yang berbadan hukum, termasuk koperasi.